Farmasis: Farmakologi
May 03, 2012· Obat analgesik antipiretik serta obat antiinflamasi non steroid (AINS) merupakan suatu kelompok obat yang heterogen, bkan beberapa obat sangat berbeda secara kimia. Mekanisme kerja obat analgesik adal menghambat ensim siklooksigenase sehingga konversi asam arakhidonat menjadi PGG2 terganggu dan reaksi inflamasi akan tertekan.